Kebakaran di Banda Aceh

Lima unit rumah warga di Sukadamai, Banda Aceh, Sabtu 31 Maret 2018 dilalap di jago merah. Selain menghanguskan rumah berikut harta benda milik korban, kebakaran ini juga ikut menghanguskan 2 unit sepeda motor.

Kebakaran ini disebabkan ledakan tabung gas, di salah satu rumah warga yang sedang memasak untuk kebutuhan siang hari. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Namun, kerugian di taksir mencapai Rp200 juta lebih.

Tokek Kawin

Beginilah ciri-ciri tokek yang mau kawin
Tokek jantan menganggukan kepalanya untuk menarik atau merayu tokek betina


dari “Diculik” hingga “Gayo 6,2 SR”

Catatan: Iranda Novandi
MALAM itu, Sabtu, 4 Januari 2014 jarum jam menunjukkan angka yang makin meninggi, sekaligus menandaikan beberapa saat lagi akan tiba waktunya tengah malam. Ya, sekitar pukul 22.30 wib, kalau memori ingatan ku belum salah.

Masjid Rahmatullah, Saksi Bisu Tsunami

Oleh: Iranda Novandi
MASJID Rahmatullah Lampuuk, Aceh Besar. Tentu masih dalam ingat­an kita tentang masjid ini. Dia adalah salah satu saksi bisu kedah­syatan tsunami yang terjadi di Aceh 13 tahun silam, 26 Desember 2004.

Usai salat Jumat, dua pekan lalu, tampak satu pemandangan tak terlu­pakan yang terjaga dalam bangunan masjid yang pertama kali dibangun pada 19 Maret 1990 atau 21 Syakban 1410 H.

Ada ‘Barista’ Tampan di Ulee Kareng

Oleh: Iranda Novandi
SENIN (13/11/2017) malam, Solong Coffee, salah satu warung kopi (Warkop) ternama di kawasan Simpang Tujuh, Ulee Kareng, Banda Aceh, mendadak, dipadati gadis muda, manis dan cantik.

Mereka sejak selepas magrib sekitar pukul 19.00 WIB sudah mulai memadati salah satu warkop tertua di Banda Aceh. Selama ini, Solong Coffee yang sudah berdiri sejak 1974 memang menjadi tempat mangkal warga Banda Aceh dan Aceh Besar.