Catatan: Iranda Novandi
SAHABAT…
Waktu
seakan begitu cepat berlalu. detik, menit, jam, hari, minggu, bulan dan tahun
terus berlari pada satu titik nadir. Karena itulah janji kita pada Allah,
sebelum dilahirkan ke muka bumi yang fana ini.
Sabtu,
26 Agustus 2017, sekitar pukul 23.45 wib. Janji itu telah kau penuhi sahabat. Dalam
kondisi mu yang terbaring sakit, malaikat maut menjemput mu, karena batas
waktunya telah sampai.